Wednesday, October 27, 2010

Tugas Pendahuluan Praktikum Sistem Operasi Modul 3

1. Apa manfaat dari karakter escape? Bagaimana menampilkan karakter ^, % dan ~? 
2. Anda sudah mempelajari perulangan dan seleksi kondisi pada bahasa. Apa kegunaan keduanya? Buat sebuah program dalam bahasa C yang melibatkan kedua fitur ini, misalnya program tebak angka! 
3. Apa yang dikeluarkan oleh perintah berikut:$ ls -ld {,usr,usr/local}/{bin,sbin,lib}
 
Jawaban
1. Karakter escape merupakan karakter yang diawali oleh tanda '\' . Kegunaan dari karakter escape adalah menyatakan suatu karakter khusus.
Contoh cara mencetak string "hanya sebuah test" (tanda kutip termasuk dicetak) :
echo " \"hanya sebuah test\""
Daftar katakter escape lainnya
Karakter escape Keterangan
\n Linefeed / baris baru
\t Tab Horizontal
\\ Backslash
\$ Tanda dollar
\" Petik ganda
dan lain-lain
public@labprog01:~/Documents/Praktikum/Modul1$ echo "Mencoba menampilkan karakter ^,% dan ~"
dan hasil outputnya adalah:
Mencoba menampilkan karakter ^,% dan ~
2. Fungsi percabangan berfungsi melakukan suatu aksi tertentu bila suatu syarat dipenuhi, sedangkan fungsi perulangan berfungsi melakukan perulangan terhadap suatu aksi hingga atau sampai suatu syarat terpenuhi.
3. 
public@labprog01:~$ ls -ld {,usr,usr/local}/{bin,sbin,lib}
ls: cannot access usr/bin: No such file or directory
ls: cannot access usr/sbin: No such file or directory
ls: cannot access usr/lib: No such file or directory
ls: cannot access usr/local/bin: No such file or directory
ls: cannot access usr/local/sbin: No such file or directory
ls: cannot access usr/local/lib: No such file or directory
drwxr-xr-x  2 root root  4096 2010-10-15 22:25 /bin
drwxr-xr-x 16 root root 12288 2010-10-15 22:25 /lib
drwxr-xr-x  2 root root  4096 2010-10-15 22:26 /sbin

No comments: